Kepulauan Bangka Belitung

Kepulauan Bangka Belitung adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di bagian timur pulau Sumatera dengan jumlah penduduk sekitar 1,3 juta jiwa. Luas wilayah kurang lebih 1,6 juta hektar dimana 0,7 juta hektar berupa hutan dan 0,004 juta hektar adalah lahan gambut.1

_

Sekilas tentang Kepulauan Bangka Belitung

Populasi (Tahun: 2015)2
1.278.000
Luas wilayah (Tahun: 2015)3
1.642.000 ha
Luas hutan (Tahun: 2013)4
654.562,00 ha
Luas lahan gambut (Tahun: 2011)5
43.000 ha

Bali

Bali adalah salah satu provinsi di Indonesia yang berada di sebelah timur pulau Jawa dengan jumlah penduduk sekitar 4,2 juta jiwa. Luas wilayah kurang lebih 0,6 juta hektar dimana 0,1 juta hektar berupa hutan.1

_

Sekilas tentang Bali

Populasi (Tahun: 2015)2
4.165.000
Luas wilayah (Tahun: 2015)3
578.000 ha
Luas hutan (Tahun: 2013)4
127.271,01 ha
Luas lahan gambut (Tahun: 2011)5

Jawa Tengah

Jawa Tengah adalah salah satu provinsi di Indonesia yang berada di pulau Jawa dengan jumlah penduduk sekitar 35 juta jiwa. Luas wilayah kurang lebih 3,3 juta hektar dimana 0,6 juta hektar berupa hutan.1

_

Sekilas tentang Jawa Tengah

Populasi (Tahun: 2015)2
34.898.000
Luas wilayah (Tahun: 2015)3
3.280.000 ha
Luas hutan (Tahun: 2013)4
647.133,00 ha
Luas lahan gambut (Tahun: 2011)5

Aceh

Aceh salah satu provinsi di Indonesia yang berada di ujung utara pulau Sumatera dengan jumlah penduduk sekitar 5,1 juta jiwa. Luas wilayah kurang lebih 3,4 juta hektar dimana 0,2 juta hektar berupa lahan gambut.1

_

Sekilas tentang Aceh

Populasi (Tahun: 2015)2
5.067.000
Luas wilayah (Tahun: 2015)3
5.796.000 ha
Luas hutan (Tahun: 2013)4
3.388.280,71 ha
Luas lahan gambut (Tahun: 2011)5
216.000 ha

Data Nasional

Indonesia adalah negara kepulauan dengan lebih dari 17.000 pulau besar dan kecil. Perkiraan jumlah penduduknya lebih dari 250 juta jiwa sehingga menjadikannya negara ke-empat terbanyak penduduknya di dunia. Indonesia menerapkan sistem pemerintahan terdesentralisasi dan terdiri atas 34 propinsi.1

_

Sekilas tentang Indonesia

Populasi (Tahun: 2015)2
253.826.000
Luas wilayah (Tahun: 2015)3
191.358.000 ha
Luas hutan (Tahun: 2013)4
128.564.000 ha
Luas lahan gambut (Tahun: 2011)5
14.834.000 ha